Mengapa harus memahami hal ini? Kan keduanya sama-sama menghasilkan?
Ya, berbisnis dan berdagang adalah sama-sama menghasilkan, yang membedakan adalah mindsetnya. Kita perlu memahami hal ini agar tidak melakukan kekeliruan lanjutan dalam menjalankan usaha kita. Okey, kita mulai saja ya…..
Siapa sangka bahwa teori ekonomi dan prinsip ekonomi yang kita pelajari di sekolah ternyata tidak mampu membuat kita bisa membedakan makna antara : “DAGANG” dan “BISNIS”. Padahal, pengertian mengenai makna kedua kata itu harusnya menjadi ILMU DASAR yang harus dikuasai setiap orang untuk mengentaskannya dari kemiskinan.
Kita sering keliru memahami bahwa bisnis itu ya..dagang, atau dagang merupakan bagian dari bisnis. Padahal keduanya sangatlah berbeda. kita hanya diajarkan dan memahami bahwa berDAGANG dan berBISNIS itu adalah melakukan usaha untuk mendatangkan keuntungan. Ketidakpahaman makna sebenarnya dari dagang dan bisnis ini membuat kita yang memiliki tujuan mulia untuk berbisnis, justru terjerumus menjadi BERGADANG eh, berdagang. Kita tidak pernah menyadari hal ini sampai merasakan bahwa hasil yang kita peroleh dari berjualan selama bertahun-tahun tidak pernah meningkat. Mimpi jadi konglomeratpun terpeleset jadi tetap melarat.
BERDAGANG: titik beratnya kepada hasil/keuntungan instan dan langsung dapat dirasakan.
BERBISNIS: lebih menitikberatkan pada hasil jangka panjang yang lebih besar.
Berbeda sekali, kan?
Jika berdagang sifatnya adalah ambil untung, instan/segera, dan temporal sekali, maka berbisnis itu sifatnya jangka panjang sehingga membutuhkan visi yang jauh ke depan. Setiap orang mampu berdagang, namun hanya sedikit yang punya visi besar menjadi pebisnis. Inilah sebabnya mengapa para pengusaha kaya itu yang hanya sedikit saja jumlahnya, tapi mampu menguasai 80% perputaran uang dan pengusaha kecil yang jumlahnya jutaan orang itu hanya memperebutkan 20% sisanya.
Pengusaha kecil, serigkali telah menganggap diri mereka telah melakukan bisnis, padahal sejatinya meraka barulah jadi pedagang saja. Pemahaman keliru seperti ini telah memacu kita untuk melakukan kekeliruan-kekeliruan lanjutan, yang sungguh menyesatkan dan mengurung diri kita menjadi orang yang “ITU-ITU SAJA”.
Lencana Facebook
Diberdayakan oleh Blogger.
Postingan Populer
-
Siapa sangka ikan lele bisa jadi kerupuk yang tak kalah lezatnya dengan kerupuk ikan pada umumnya. Selain bahan bakunya murah, cara membuatn...
-
Niat Shalat Idul Fitri dan Tata Cara Serta Panduan Shalat Idul Fitri Setelah hari kemarin saya posting tentang Kumpulan Kartu Ucapan Selamat...
-
Kisah yang menyentuh, tentang suami istri yang saling mencintai dan saling setia. Mudah2an dapat menjadi renungan dan motivasi bersama di ha...
-
Protologue Prodr. 2: 404 (1825). Keluarga Papilionaceae (Leguminosae - Papilionoideae, Fabaceae) Kromosom nomor 2n = 22, 44 Nama vernakular ...
-
Para pelajar SMK diberi bekal pengetahuan serta pengalaman berwirausaha. Tujuannya, selepas lulus mereka memiliki bekal cukup untuk terjun s...
-
buku selalu bertanya padaku apa bagian tubuh yang paling penting. Bertahun-tahun, aku selalu menerka dengan jawaban yang aku anggap benar. K...
-
Mengoptimalkan tanaman cabai dg pemangkasan Mengoptimalkan produksi tanaman cabai banyak cara dan ragamnya diantaranya dg pemupukan,peng...
-
Cacing sutera (Tubifex), sering juga disebut cacing rambut atau cacing darah merupakan cacing kecil seukuran rambut berwarna kemerahan denga...
-
Mak iki anakmu prawan wiwit bien ono ing perantauan Melu ngewangi neng kantin sekolahan telung sasi mak aku urung bayaran Mak dongamu mandi ...
-
Pentingnya pendidikan bagi putra-putri bangsa ternyata tidak hanya menjadi kewajiban utama pemerintah saja. Semua pihak memiliki kewajiban y...
Arsip Blog
-
▼
2012
(20)
-
▼
Januari
(11)
- Jangan Takut Usaha Perikanan, Pemerintah Mendukung...
- Golongan Yang Masuk Surga Tanpa Hisab
- Apa bagian terpenting tubuhmu????
- Legenda penuh inspirasi dari jepang
- Kata Mutiara Islam
- Cerita Sukses Seorang Pengemis
- Larangan Merokok Di Jepang
- Etika Bisnis Orang Jepang
- 5 Motivasi Kerja Orang Jepang
- Jadilah bodoh untuk sukses
- Ternyata bisnis dengan dagang berbeda
-
▼
Januari
(11)
Mengenai Saya
Pengikut
Recent Posts
Download
Rabu, 04 Januari 2012
Ternyata bisnis dengan dagang berbeda
Diposting oleh mastdewa di 20.37
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Blog Archive
-
▼
2012
(20)
-
▼
Januari
(11)
- Jangan Takut Usaha Perikanan, Pemerintah Mendukung...
- Golongan Yang Masuk Surga Tanpa Hisab
- Apa bagian terpenting tubuhmu????
- Legenda penuh inspirasi dari jepang
- Kata Mutiara Islam
- Cerita Sukses Seorang Pengemis
- Larangan Merokok Di Jepang
- Etika Bisnis Orang Jepang
- 5 Motivasi Kerja Orang Jepang
- Jadilah bodoh untuk sukses
- Ternyata bisnis dengan dagang berbeda
-
▼
Januari
(11)
0 komentar:
Posting Komentar